Persepsi perawat pelaksana terhadap supervisi kepala ruang mempengaruhi ketepatan diagnosa keperawatan di ruang rawat inap

Authors

  • Erni Yuliati RSUD Tidar Kota Magelang
  • Sri Hananto Ponco Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Magelang
  • Puguh Widiyanto Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Magelang

DOI:

https://doi.org/10.32584/jkmk.v6i1.1724

Keywords:

Persepsi perawat, Supervisi kepala ruang, Ketepatan diagnosa keperawatan

Abstract

Ketepatan diagnosa keperawatan mempengaruhi dari tujuan rencana keperawatan, sehingga implementasi yang kita lakukan sesuai dengan masalah kesehatan yang dialami oleh klien. Ketepatan diagnosa keperawatan mempengaruhi dari mutu pelayanan keperawatan yang berdampak kepada kepuasan klien dalam menerima pelayanan. Studi ini bertujuan untuk menganalisis hubungan persepsi perawat pelaksan terhadap supervisi kepala ruang dengan ketepatan diagnosis keperawatan berbasis SDKI di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit X. Desain penelitian ini adalah deskriptif korelaSI, dengan pendekatan Cross-Sectional, dilakukan di 17 ruang rawat inap. Sampel yang digunakan sebanyak 75-responden dengan teknik Stratified random sampling. Uji spearman dengan nilai P value 0,000 (<0,05) dengan nilai correlation coefficient adalah 0,603. Penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang kuat antara persepsi perawat pelaksana terhadap pelaksanaan supervisi kepala ruang dengan ketepatan diagnosa keperawatan berbasis SDKI di ruang rawat inap Rumah Sakit X.

References

Anggraini, R., Ernawati, & Nurfianti, A. (2021). Hubungan Mutu Pelayanan Keperawatan dengan Kepuasan Pasien Rwat Inap di Rumah sakit : Literature Review.

Ginting, D., & Harahap, Y. W. (2019). Hubungan Kemampuan Supervisi Kepala Ruangan Dengan Pelaksanaan Dokumentasi Asuhan Keperawatan. Jurnal Keperawatan Dan Fisioterapi (JKF), 1(2), 36–41. https://doi.org/10.35451/jkf.v1i2.162

Handiyani, H., Handiyani, H., & Kep, M. (2017). Supervisi Keperawatan. 126121(November), 1–13.

Hastoro, Ni’am, U., Hartinah, D., Purnomo, M., & Wizariah, T. (2019). Hubungan pola supervisi dengan tingkat kelengkapan pendokumentasian asuhan keperawatan oleh perawat di ruang. 4, 41–47.

Indiyani, I., Saparwati, M., & Susilo, E. (2021). Persepsi Perawat Terhadap Persepsi Perawat Terhadap Fungsi Pengarahan Kepala Ruang tentang Kepatuhan dalam Menjalankan Hand Hygiene di Ruang Rawat Inap. Indonesian Journal of Nursing Research (IJNR), 3(2), 49. https://doi.org/10.35473/ijnr.v3i2.898

Irwanto. (2002). Psikologi Umum (PT. Prehallindo (ed.)).

Loblobly, E. M. (2021). Hubungan karakteristik perawat dan supervisi kepala ruang dengan kepatuhan pendokumentasian asuhan keperawatan di rumah sakit harapan magelang.

Mugianti, S. (2016). Manajemen dan Kepemimpian Dalam Praktek Keperawatan (B. P. dan P. S. D. M. Kesehatan (ed.)).

Notoatmodjo, S. (2012). Metodologi Penelitian Kesehatan (Renika Cipta (ed.)).

Nursalam. (2016). Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan (4th ed.). salemba Medika.

PPNI. (2017). Standar Diagnosa Keperawatan Indonesia : Definisi dan Indikator Diagnosa (DPP PPNI (ed.); 1st ed.).

Pranatha, A. (2020). Korelasi Supervisi Kepala Ruang Dengan Kelengkapan Pendokumentasian Asuhan Keperawatan di Ruang Rawat Inap RSUD 45 Kuningan. Journal Of Nursing Practice And Education Vol. 01 NO. 01, Desember 2020, 30–42.

Ransan, Y. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penegakan Standar Diagnosis Keperawatan Di Rumah Sakit Umum Daerah Soedarso Pontianak. Tanjungpura Journal of Nursing Practice and Education, 2(1). https://doi.org/10.26418/tjnpe.v2i1.37308

Siregar, F. R. (2020). Ketepatan diagnosa keperawatan dalam asuhan keperawatan.

Sitohang, H. (2015). Hubungan Fungsi Supervisi Kepala Ruangan dengan Produktivitas Kerja Perawat Pelaksana di Rumah Sakit Umum Daerah dr. Pirngadi Medan. Tesis.

Widiastuti, P., Putu, N., & Pradnyasari, R. (2020). Hubungan Mutu Pelayanan Asuhan Keperawatan Ruang Rawat Inap Kelas Iii Rsud Mangusada the Relation of the Nursing Care Quality Service With “ Bpjs ” Health Insurance Member Satisfaction on Third Class Ward in Rsud Mangusada. Media Informasi Kesehatan, 7(November), 365–374.

Widiyanto, P., Tutik, R., Hariyati, S., & Handiyani, H. (2013). Pengaruh Pelatihan Supervisi Terhadap Penerapan Supervisi Klinik Kepala ruang dan Peningkatan Kualitas Tindakan Perawatan Luka Di RS PKU Muhammadiyah Temanggung. 44–51.

Winda Sinaga, S. (2018). Pentingnya Ketepatan Diagnosa Keperawatan Dalam.

Wirawan, E., Novitasari, D., & Wijayanti, F. (2013). Hubungan Antara Supervisi Kepala Ruang Dengan Pendokumentasian Asuhan Keperawatan Di Rumah Sakit Umum Daerah Ambarawa. Jurnal Manajemen Keperawatan, 1(1).

Yullyzar, Nurhidayah, I., & Hadisah, N. (2020). Hubungan Supervisi Terhadap Pelaksanaan Asuhan Keperawatan. Jurnal Perawat Indonesia, 4, 383–394.

Downloads

Published

2023-05-31

How to Cite

Yuliati, E., Ponco, S. H., & Widiyanto, P. (2023). Persepsi perawat pelaksana terhadap supervisi kepala ruang mempengaruhi ketepatan diagnosa keperawatan di ruang rawat inap. Jurnal Kepemimpinan Dan Manajemen Keperawatan, 6(1), 1–8. https://doi.org/10.32584/jkmk.v6i1.1724

Issue

Section

Research Articles